VISI DAN MISI UPT PERPUSTAKAAN
UIN IMAM BONJOL PADANG
VISI
“Menjadi Pusat Pengembangan Pengetahuan Berbasis Teknologi Informasi yang kompetitif di ASEAN dalam membangun masyarakat yang saleh, moderat, cerdas, dan unggul tahun 2040”
MISI
- Memberikan pelayanan prima kepada pemustaka melalui peningkatan moderasi beragama SDM dan kerukunan antar umat beragama;
- Meningkatkan produktivitas dan daya saing pendidikan melalui sumber-sumber informasi berbasis TIK;
- Memantapkan tata kelola pemerintahan yang baik dengan mengumpulkan, mengelola, mendiseminasikan, dan melestarikan hasil riset kepada civitas akademika dan masyarakat luas.